Celananya Kesempitan? Ikuti 8 Cara Melonggarkan Celana Jeans yang Jarang Orang Tahu!
Kekhawatiran Anda Tentang Celana yang Kesempitan akan Terjawab di Sini, Baca Artikel Menarik Ini sampai Selesai!
Daftar Isi
- Celana, Salah Satu Fashion Item yang Wajib Dimiliki
-
- 5 Cara Melonggarkan Celana Jeans - 2024
- No 1. Gunakan Air Hangat: Selain Merenggangkan Celana, Cairan Ini Bikin Kerutan di Baju Hilang
- No 2. Gunakan Pants Extender: Biasanya Hanya Dipakai Wanita Hamil
- No 3. Gunakan Hairdryer: Cara Paling Efektif untuk Merenggangkan Celana
- No 4. Gunakan Foam Roller: Gak Hanya Pakai Ini untuk Olahraga, Tapi Pakai Ini Juga Bisa Bikin Celana Melar
- No 5. Gunakan Waistband Stretcher: Cara Ini Bikin Celana Longgar Sampai 2,5 cm
- Total 5 lainnya
- Kesimpulan: Cara Melonggarkan Celana Jeans
Celana, Salah Satu Fashion Item yang Wajib Dimiliki
Celana jeans menjadi fashion item penting dan wajib dimiliki pria dan wanita. Jeans menjadi items esensial yang paling populer karena memiliki beragam model yang dapat mempengaruhi lifestyle seseorang.Â
Bagaimana tidak? Saat ini, peran fashion dalam kehidupan terbilang penting karena fashion menjadi salah satu alat bagi seseorang untuk menyampaikan identitasnya di lingkungan sosial. Inilah yang membuat banyak orang berlomba-lomba dalam bergaya. Di sisi lain, jika menggunakan fashion yang kurang menarik justru membuat orang tersebut tertutup identitasnya di lingkungan sosial.
Sebagai contoh, celana jeans merupakan salah satu jenis yang terbuat dari bahan katun tebal dan diberi warna indigo. Seiring berjalannya waktu, banyak brand-brand fashion yang mengeluarkan celana jeans dengan ukuran, jenis, dan design yang berbeda-beda. Hal inilah yang menjadikan setiap ukuran celana jeans setiap brand itu berbeda dari brand yang satu dan yang lainnya.
Kesalahan dalam memilih ukuran biasanya terjadi jika Anda membeli celana di toko online. Mengapa? Karena Anda hanya mengacu pada size chart yang sudah tersedia tanpa bisa mencobanya secara langsung.
Terus gimana kalau celananya kekecilan? Anda gak usah khawatir karena ternyata ada cara melonggarkan celana jeans dengan mudah. Daripada Anda bingung, mending baca saja artikel ini sampai selesai. Sebab, tim Rekomin menjelaskan secara lengkap di artikel ini. Check it out!
Seseorang yang mudah beradaptasi dengan lingkungan baru. Senang mendengar cerita siapa saja, dan suka dengan kucing.
Si penyuka kata yang tidak bisa menolak novel fiksi, bergantung pada kalimat, dan selalu menyelesaikan paragraf.
5 Cara Melonggarkan Celana Jeans - Terbaru 2024
Menurut penelitian dari Retno Hendariningrum dan M. Edy Susilo pada tahun 2020 menyatakan bahwa fashion, termasuk celana tidak bisa dipisahkan dengan penampilan dan gaya sehari-hari. Sebab, fashion menjadi salah satu alat komunikasi seseorang untuk mengekspresikan diri dan menyampaikan identitasnya di lingkungan sosial.
Oleh karena itu, gak salah jika banyak orang memperhatikan penampilan. Salah satu yang bikin penampilan Anda menjadi kurang adalah menggunakan celana yang kekecilan. Maka dari itu, simak solusinya melalui poin-poin di bawah dengan cara melonggarkan celana jeans tanpa harus merombaknya di meja jahit. Yuk, mulai!
Selain Merenggangkan Celana, Cairan Ini Bikin Kerutan di Baju Hilang
Gunakan Air Hangat
Biasanya Hanya Dipakai Wanita Hamil
Gunakan Pants Extender
Cara Paling Efektif untuk Merenggangkan Celana
Gunakan Hairdryer
Gak Hanya Pakai Ini untuk Olahraga, Tapi Pakai Ini Juga Bisa Bikin Celana Melar
Gunakan Foam Roller
Cara Ini Bikin Celana Longgar Sampai 2,5 cm
Gunakan Waistband Stretcher
Gunakan Air Hangat
Hayylife Botol Spray Tekanan Tinggi
Brandy - Botol Semprot Transparan Spray Mist
Yooyee Botol Semprotan Multifungsi
Cara melebarkan celana Levi’s varian jeans yang kekecilan yaitu dengan menggunakan air hangat. Anda bisa merendam atau hanya menyemprotkan air hangat ke atas permukaan celana. Simak langkah-langkahnya di bawah ini.
- Siapkan botol semprot yang sudah Anda isi dengan air hangat.
- Kemudian, semprot ke bagian celana yang kekecilan, seperti paha, pinggul atau bagian lainnya.
- Setelah bagian dalam dan luar celana basah, tarik bagian yang ingin Anda rengganggakan secara perlahan.
- Keringkan celana sebelum Anda gunakan.
Air hangat yang setiap hari ada di rumah ini ternyata berguna, ya? Tidak hanya bisa melonggarkan celana, air ini juga bisa Anda gunakan untuk menghilangkan kerut di baju.
Gunakan Pants Extender
Ninabobo RM002 1PCS Pembesar Kancing Celana Jeans
DOS Kancing Celana Jeans Metalic Button
Jiniso - Pembesar Kancing Celana Jeans
Selanjutnya, cara membesarkan celana jeans yaitu menggunakan pants extender. Alat ini merupakan alat pemanjang celana yang biasa digunakan oleh wanita hamil. Tidak hanya untuk ibu hamil, alat ini juga berguna untuk pria.Â
Pants extender biasanya dipakai di bagian depan celana dengan tujuan untuk melebarkan bagian pinggang supaya Anda lebih mudah mengancing celana. Jadi, Anda nggak akan merasa kesempitan saat mengenakannya.Â
Gunakan Hairdryer
Remington Jet Setter Hairdryer 2000 D1500
Lumi Hairdryer Foldi Pro
Wigo Hair Dryer W-850 Light
Siapa yang suka mengeringkan rambut dengan hair dryer? Tim Rekomin jamin pasti banyak Rekomers yang punya alat ini di rumah. Maka dari itu, cara meregangkan celana kain yang selanjutnya yaitu menggunakan hairdryer. Alat ini cukup efektif untuk memperbesar celana yang ketat, lho.
Ikuti step-step yang benar di bawah ini.
- Atur hairdryer pada suhu yang paling panas.
- Kemudian, tiupkan angin ke bagian celana bahan yang akan Anda lebarkan.
- Setelah bagian tersebut hangat, tarik secara perlahan menggunakan tangan seperti merenggangkan karet.
- Selesai!
Gunakan Foam Roller
Happyfit - Yoga Roller / Foam Roller Yoga Massage
Sfidn Fits Foam Roller Yoga Massage
Speeds Yoga Foam Roller Massage
Cara membesarkan celana jeans bagian paha yakni menggunakan foam roller. Biasanya, foam roller hanya dipakai untuk berolahraga. Tapi, ternyata alat ini menjadi cara terbaik untuk mengatasi ukuran celana yang ketat menjadi longgar tanpa harus merombaknya. Perhatikan caranya di bawah ini.
- Basahi celana mulai dari lutut sampai kantong belakang celana jeans.
- Setelah itu, masukkan foam roller ke dalam celana selama 10 menit.
Lebaran peregangan tergantung dari diameter foam roller yang digunakan. Semakin lebar foam roller, semakin renggang celana tersebut. Apabila Anda gak punya foam roller, Anda juga bisa pakai gulungan handuk dan lakukan proses perengangan dengan cara yang sama seperti di atas.
Gunakan Waistband Stretcher
Terakhir, cara melonggarkan celana yang ketat yaitu dengan menggunakan waistband stretcher. Ini merupakan salah satu alat yang biasa dipakai untuk merenggangkan sepatu.
Waistband stretcher bisa Anda gunakan pada area pinggang, pinggul, dan selangkangan. Alat ini pun mampu melonggarkan celana selebar 2,5 cm. Mudah dan efektif, bukan?Â
Tanya Jawab Seputar Cara Melonggarkan Celana Jeans
Sebelum menutup artikel ini, alangkah baiknya jika Anda meluangkan waktu untuk membaca pertanyaan seputar cara melonggarkan celana jeans di bawah. Ini daftarnya:
Kenapa celana jeans bisa melar?
Hal ini terjadi karena celana jeans yang Anda cuci menggunakan temperatur tinggi sehingga membuat bahan denim menjadi lembut dan melar.
Apa nama celana jeans yang longgar?
Produk celana wide leg jeans merupakan model celana dengan potongan lurus dan longgar mulai dari pinggang sampai mata kaki. Celana ini biasa disebut juga sebagai celana kulot.
Jeans melar apa namanya?
Sebutan bagi jeans melar yaitu stretch denim yang melibatkan bahan spandeks atau serat elastis dalam pembuatan denim. Oleh sebab itu, stretch denim terbilang cukup melar jika Anda bandingkan dengan bahan celana lainnya.
Kesimpulan: Cara Melonggarkan Celana Jeans
Demikian pembahasan tentang 5 cara melonggarkan celana jeans. Anda bisa mengatasinya dengan menggunakan air hangat, pants extender, hairdryer, foam roller, dan waistband stretcher. Kelima cara ini merupakan metode terbaik dan paling ampuh untuk melebarkan celana yang kekecilan tanpa harus merombaknya ke tukang jahit.
Cara-cara di atas juga aman untuk semua bahan celana. Jadi, Rekomers gak perlu ragu ataupun takut celana malah menjadi rusak karena proses perenggangan ini. Anda juga bisa mendapakan produk-produk di atas dengan cara klik link yang sudah tim Rekomin sediakan.
Setelah itu, tinggal check out produk yang Anda beli. Gampang ‘kan? Jika produk yang sampai di tangan Anda terlalu kecil an kurang sesuai, barulah lakukan cara melonggarkan celana di atas. Semoga artikel ini bermanfaat, dan happy shopping!Â
Apabila Anda membeli produk yang disebutkan di konten ini, Rekomin mungkin akan menerima sebagian komisi dari hasil penjualan produk tersebut.